MUSIBAH adalah hilangnya sesuatu yang kita sayangi,seperti kekayaan,rumah tinggal,kendaraan,ataou pekerjaan.Bisa juga berupa hilangnya orang yang dicintai,seperti kematian ayah,ibu,atau anak.Bisa juga berupahilang kesehatan,jabatan,kehormatan,dan harga diri
Sebgai mana sifatnya dunia,semua yang ada diatas bumi adalah fana.HANYA SEMENTARA!
Tak ada yang abadi. Orang-orang yang kita cintai suatu saat pasti akan mati meninggalkan kita.atau justru sebaliknya,kita yang meninggalkan mereka terlebih dahulu.Iniadalah musibah yang tidak bisa dihindari.
Kehilangan pekerjaan,jabatan,atau harta benda, bisamenimpa siapa saja dan terjadi kapan saja. Tidak seorangpun yang hidup di dunia ini bisa menghindarinya. Kalau hari ini yang tertimpa musibah adalah teman kita,mungkin besok atau lusa adalah giliran kita.
" Ketahuilah bahwa kemenangan itu bersama dengan kesabaran,keleluasaan itu bersama dengan adanya kegelisahan,sedangkan kemudahan itu bersama dengan kesulitan.
(Riwayat Tirmidzi)
eBlog Templates
Jumat, 12 Juni 2009
MUSIBAH ITU INDAH
Posted by yosgrt on 06.42
4 komentar:
segala sesuatu yang terjadi pada diri kita, apabila kita mampu bersabar dan mengambil hikmah atas musibah tersebut... pasti hidup akan lebih indah dan bermakna
sukses dan semangat bro
mantap bener kalimatnya. nice post bro
betul yuga yach bang
Posting Komentar